PERANCANGAN APLIKASI DATA PERPINDAHAN PENDUDUK PADA KANTOR CAMAT SILANGKITANG KABUPATEN LABUHANBATU SELATAN BERBASIS WEB
Abstract
Perkembangan teknologi pada saat ini terus melaju secara pesat tanpa dapat dibatasi oleh penyusutan ruang dan waktu pada masa sekarang dan akan dating. Begitu juga dengan perkembangan informasi yang tidak berhenti untuk terus mengalami perkembangan. Salah satu dari teknologi informasi yang juga mengalami perkembnagna pada saat ini adlaj computer. Perkembangan teknologiu ini sangat memepengaruhi setiap usaha dalam menangani segala permasalahan yang timbul dalam setiap permasalahan yang timbul dalam kegiatan. Demikian juga halnya dengan PERPINDAHAN PENDUDUK KECAMATAN SILANGKITANG sering menghadapi masalah dengan sistem kerja yang masih manual yaitu dalam pengolahan data perpindahan penduduk. Untuk itu penulis mencoba merancang dan membangun suatu system berbasis computer yang diharapkan dapat mengatasi segala kelemahan-kelemahan dari sistem manual yang berjalan selama ini pada kantor camat silangkitang . Sistem pengolahan data perpindahan penduduk ini akan dirancang dan dibangun dengan berbasis web. Dengan dikembangkannya system pengolahan data perpindahan penduduk ini mulai dari proses manual menjadi berbasis computer, maka diharapkan dapat meminimalisir masalah-masalah yang muncul dan penyajian informasi bias dilakukan dengan lebih cepat dan mudah.
Downloads
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).






